Transportasi ojek online memang menjadi salah satu alata transportasi yang cukup populer saat ini. Dimana transportasi yang berbasis online ini banyak diminati oleh masyarakat kita karena lebih murah dan lebih praktis dibandingkan dengan alat transportasi lainya.
Di Indonesia sendiri ada beberapa alat transportasi yang berbasis online dan salah satunya ialah Grab. Grab sendiri merupakan salah satu alat transportasi berbasis online peasin terberat dari Gojek. Grab juga memiliki banyak fitur layanan yang bisa dinikmati oleh para konsumenya.
Beberapa layanan Grab yang banyak digunakan oleh para konsumenya ialah Grab Bike, Grab Car, Grab Food, Grab Express dan masih banyak lagi fitur dari layanan Grab yang bisa anda nikmati. Namun diantara beberapa layanan Grab yang paling sering digunakan oleh masyarakat kita adalah Grab Bike dan Grab Car.
Nah untuk saat ini kami akan membahas mengenai skema insentif Grabcar terbaru dan terlengkap. Skema insentif Grabcar tersebut tentunya diikuti dengan hitungan bonus yang mereka dapat.
Akan tetapi sebelumnya kalian juga harus mengetahui terlebih dahulu bagaimana sistem kerja Grab dan sistem bagi hasil Grabcar. Dan setelah kita bergabung menjadi mitra driver Grabcar, maka kita akan diwajibkan untuk melakukan pengisian saldo token yang ada diaplikasi Grab kita sebagai pihak yang akan menerima orderan.
Dan apabila nantinya menerima orderan maka token tersebut akan otomatis terpotong. Nah pemotongan saldo ini dilakukan oleh sistem Grabcar. Untuk besarnya potongan juga bervariasi yakni antara 10% hingga 15% tergantung dengan banyak sedikitnya tarif yang tercantum pada aplikasi Grabcar.
Dan biasanya untuk perjalanan jarak dekat potongan yang berlaku adalah sebesar 10% sedangkan untuk perjalanan jarak jauh potonganya sebesar 15%. Nah dari pada kalian penasaran mengenai skema insentif Grabcar tersebut, mari kita simak ulasanya berikut ini.
Skema Insentif Grabcar Terbaru

Berbicara mengenai bonus, biasanya bonus yang akan didapatkan oleh mitra driver Grabcar ini adalah berupa insentif. Dan dalam sistam bonus Grabcar ada dua jenis insentif yakni bonus harian jam non sibuk dan garansi pedapatan jam sibuk.
Dan sebagai contoh dibawah ini kami akan memberikan skema insentif di sistem Grabcar kota Semarang. Untuk lebih lanjutnya lagi mari kita simak bersama-sama ulasanya berikut ini.

Namun meski insentif yang diberikan oleh grabcar bisa dikatakan sangat besar, akan tetapi tidak semua driver mendapatkanya. Ada beberapa syarat dan juga ketentuan yang harus dipenuhi oleh mereka terlebih dahulu sebelum mendapatkannya.
Dan untuk lebih lengkapnya lagi berikut adalah syarat dan ketentuan untuk bisa mendapatkan insentif bagi driver Grabcar.
Syarat dan Ketentuan
- Yang pertama ialah driver Grabcar tidak melakukan pelanggaran seperti yang tercantum pada kode etik.
- Kedua ialah memenuhi tingkat penyelesaian dan completion rate. Batas minimal dari completion rate ini adalah 70% yang dihitung per hari. Jadi dalam satu hari untuk mendapatkan bonus insentif ini, driver Grabcar harus menyesaikan Orderan 70%.
- Memiliki rating bintang minimal 4.7. Perhitungan rating bintang ini biasanya dilakukan di akhir minggu.
Didalam bonus insentif ini juga berlaku sistem bagi hasil. Untuk sistem bagi hasil ini hitunganya ialah 85% untuk driver dan 15% untuk Grab. Dan jika ada saja syarat dan ketentuan yang tidak dipenuhi, maka driver tidak akan mendapatkan bonus insentif pada minggu tersebut.
Nah bagi anda yang ingin mengetahui lebih luas lagi mengenai transportasi berbasis online kalian bisa menyimaknya di website ojekonline.co.id. yang menyediakan banyak ulasan mengenai Grab, Gojek dan masih banyak yang lainya.
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan semoga bermanfaat bagi kalian semua dan bisa menjadi referensi dalam memiliki ojek online. Dan jangan lupa untuk selalu simak ulasan terbaru dari kami mengenai Syarat Mobil Go Car 2021 terbaru saat ini.
Tarif GoCar Per Km 2023 Di Berbagai Daerah Terbaru
Sistem Gaji Gojek 2023 : Cara Kerja dan Sistem Pembayarannya
Cara Memindahkan Saldo Kredit Grab Ke Tunai Terbaru
Tarif Gojek Per KM 2023 Pada Jam Normal dan Jam Sibuk
Cara Daftar GoFood Secara Online Terbaru 2023
Cara Top Up OVO Lewat Bank MAYAPADA Terbaru 2023
Cara Mengisi Gopay Lewat ATM Mandiri Terbaru 2023
3 Cara Pesan Grab Tanpa Aplikasi : Semua Layanan